Cara Menampilkan Tanggal, Bulan, dan Tahun Sekarang dengan PHP
Tutorial kali ini akan membahas tentang bagaimana cara menampilkan tanggal, bulan, dan tahun sekarang atau saat ini dengan PHP. Tanpa panjang lebar langsung saja buat file yang bernama waktu.php seperti berikut ini:
Hasil Akhir
Output dari kodingan di atas akan menjadi seperti berikut ini:
Jadi, ketika Anda ingin menggunakan fungsi ini di sistem yang Anda buat, maka cukup panggil dengan perintah include atau require “nama_file_yang_anda_buat.php”.
Sekian tutorial kali ini tentang Bagaimana Cara Menampilkan Tanggal, Bulan, dan Tahun Sekarang dengan PHP, semoga bermanfaat bagi yang membutuhkan. 😀